22 Agustus

100 Besar Perguruan Tinggi Non Politeknik dan 25 Besar Perguruan Tinggi Politeknik di Indonesia Tahun 2017

Sebagai upaya memetakan mutu dan potensi perguruan tinggi di Indonesia, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi melakukan pengelompokkan/klasterisasi perguruan tinggi. Pada tahun 2017 ini performa perguruan tinggi Indonesia dinilai dari 4 (empat) komponen utama, yaitu: a) Kualitas SDM; b) Kualitas Kelembagaan; c) Kualitas Kegiatan Kemahasiswaan; serta d) Kualitas Penelitian dan Publikasi Ilmiah. Setelah diumumkan klaster […]

14 Agustus

Seleksi Proposal Penelitian Skema Desentralisasi

Merujuk surat Direktur Riset dan Pengabdian Masyarakat Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan Kemenristekdikti Nomor: 2838/E3.4/LT/2017 tanggal 24 Juli 2017 perihal Seleksi Proposal Penelitian Skema Desentralisasi, kami sampaikan kepada Bapak/Ibu Dosen di linkungan Universitas Hamzanwadi yang mengusulkan Hibah Penelitian Desentralisasi dengan Skema Penelitian Terapan Unggulan Perguruan Tinggi (PTUPT), Penelitian Dasar Unggulan Perguruan Tinggi (PDUPT), dan […]

07 Agustus

Hasil Verifikasi Penulis dan Evaluasi Jurnal di Portal SINTA

Berdasarkan surat Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan Nomor: 596/E/VIII/2017 tanggal 4 Agustus 2017 tentang Hasil Verifikasi Penulis dan Evaluasi Jurnal di Portal SINTA, berikut ini kami sampaikan hasil verifikasi penulis dan evaluasi jurnal: Jumlah Dosen dan Peneliti yang mendaftarkan di portal SINTA sampai 30 Juni 2017 sebanyak 32.218 dari 1.424 institusi, dan yang berhasil […]